Jumat, 26 Des 2025
light_mode

Wagub Jateng Tak Jamin Soal Kemiskinan Ekstrem Selesai Tahun Ini

  • calendar_month Rab, 3 Nov 2021

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemerintah propinsi Jawa Tengah terus genjot upaya penanggulangan kemiskinan ekstrem di beberapa daerah, salah satunya lewat pendampingan desa. Wagub tak jamin terselesaikan tahun ini, namun optimis kemiskinan ekstrem di wilayahnya tertangani.

Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen, menuturkan, pihaknya masih terus berupaya menanggulangi kemiskinan ekstrem di lima Kabupaten di Jawa Tengah.

Kelima daerah dengan kemiskinan ekstrem itu diantaranya Kabupaten Brebes, Kabupaten Pemalang, Kabupaten Banyumas, Kabupaten Kebumen, dan Kabupaten Banjarnegara.

Taj Yasin mengatakan, salah satu langkah yang diambil dalam penanganan masalah ini, salah satunya dengan pendampingan desa kemiskinan ekstrem oleh OPD Pemerintah Propinsi Jawa Tengah.

“Kita perhatikan kelayakan rumahnya, mereka income-nya dari mana? Maka kita berdayakan,” ujarnya, ditemui di pendopo Kabupaten Pemalang, Rabu 3 November 2021.

Pemberdayaan masyarakat dengan kemiskinan ekstrem ini, kata Taj Yasin, salah satunya memberikan pekerjaan serta pelatihan kepada mereka.

Saat ditemui Puskapik.com, Wagub Taj Yasin juga melaunching program desa sejahtera (Destara) dari BKOW Jawa Tengah di Pendopo Kabupaten Pemalang.

Taj Yasin berharap, program tersebut bisa mendukung upaya pengentasan kemiskinan ekstrem di Jawa Tengah. Dirinya optimis permasalahan ini akan segera tertangani.

Wakil Presiden Ma’ruf Amin, ungkap Taj Yasin, memberi batas waktu penanganan kemiskinan ekstrem ini hingga akhir tahun 2021.

“Kalau tahun ini saya belum menjamin, tapi kita berjalan. Karena kita tahu ekonomi sedang begini, dan ini tinggal berapa bulan,” tandasnya.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wakili Jateng, 2 Atlet Kota Pekalongan Siap Berlaga di POPNAS XVI

    Wakili Jateng, 2 Atlet Kota Pekalongan Siap Berlaga di POPNAS XVI

    • calendar_month Sen, 19 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Sebanyak dua atlet asal Kota Pekalongan dari cabang olahraga (cabor) tenis meja dan atletik siap berlaga dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS) XVI Tahun 2021 sebagai perwakilan kontingen Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan tersebut direncanakan digelar pada Agustus di Sumatera Selatan dan Bangka Belitung. “Kegiatan keolahragaan pelajar tingkat provinsi yang digelar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kabur Usai Jambret, Jatuh Tersungkur Tabrak Mobil

    Kabur Usai Jambret, Jatuh Tersungkur Tabrak Mobil

    • calendar_month Jum, 10 Sep 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemuda berinisial DM, 22 tahun diamankan polisi, setelah motornya menabrak mobil di Jalan Raya Wonopringgo , Rowokembu Kecamatan Wonopringgo, Kabupaten Pekalongan Dia sebelumnya telah melakukan aksi penjambretan tas milik korban berinisial AR, perempuan berumur 48 tahun warga Kelurahan Medono, Pekalongan Barat. Hal itu terungkap saat Kapolres Pekalongan AKBP Dr Arief Fajar Satria […]

    Bagikan Ke Teman
  • Awal Ramadan, Perumda Tirta Mulia Pemalang Bagikan Takjil Untuk Napi

    Awal Ramadan, Perumda Tirta Mulia Pemalang Bagikan Takjil Untuk Napi

    • calendar_month Ming, 3 Apr 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Perumda Air Minum Tirta Mulia Kabupaten Pemalang membagikan ratusan takjil untuk narapidana di hari pertama Puasa Ramadan 1443 Hijriah, Minggu 3 April 2022. Ratusan bungkus takjil itu diserahkan oleh Dharmawanita Persatuan Perumda Air Minum Tirta Mulia mewakili direksi kepada Komandan Regu 3 Rutan Kelas II B Pemalang, Ari Sandi. Direktur utama Perumda […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ngopi Bareng Bupati, Ketua Parpol Diajak Bersinergi Bangun Pemalang

    Ngopi Bareng Bupati, Ketua Parpol Diajak Bersinergi Bangun Pemalang

    • calendar_month Sel, 8 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang, Anom Widiyantoro, mengajak ketua-ketua partai politik di Pemalang menyamakan persepsi dan membangun sinergi dengan pemerintah untuk menyokong kemajuan daerah. Para pimpinan partai politik di Kabupaten Pemalang itu diundang dalam acara santai ngopi bareng Bupati Anom Widiyantoro di Ruang Gadri Kantor Bupati Pemalang, Senin (7/7/2025), malam. Tampak ketua partai yang hadir […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jalan Semingkir Wisnu Pemalang Longsor, Akses Utama ke Watukumpul Lumpuh

    Jalan Semingkir Wisnu Pemalang Longsor, Akses Utama ke Watukumpul Lumpuh

    • calendar_month Sel, 21 Jan 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Jalan Raya Semingkir Wisnu Kecamatan Watukumpul longsor usai diguyur hujan deras, Senin (20/1/2025) petang. Akibatnya, jalur utama menuju Kecamatan Watukumpul itu pun saat ini lumpuh. Pantuan puskapik.com, Selasa (21/1/2025), longsor tepat terjadi di sisi kawasan Wisata Desa Wisnu. Badan jalan terdampak longsor mencapai ratusan meter. Sementara pergeran tanah dari titik awal longsor […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kabar Baik dari Pekalongan, Hasil Test Swab 16 Orang Negatif Covid-19

    Kabar Baik dari Pekalongan, Hasil Test Swab 16 Orang Negatif Covid-19

    • calendar_month Rab, 3 Jun 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Tim Gugus Tugas Covid-19 Kota Pekalongan telah melakukan swab test terhadap 15 warga Kota Pekalongan dan 1 pegawai BNN Batang, di RSUD Bendan Kota Pekalongan. Hasil test swab menyatakan, 16 orang ini negatif Covid-19. Sebelumnya, sebanyak 16 orang ini menunjukkan hasil reaktif usai rapid test di Pasar Banyurip dan Superindo Pekalongan. Itu […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less