Jumat, 26 Des 2025
light_mode

PMI Pemalang Ajarkan Anggota PMR Cara Membuat Eco Enzyme

  • calendar_month Sel, 28 Des 2021

Menurut Bambang, manfaat eco enzyme ini di antaranya untuk perawatan dan kesehatan, hidup berkelanjutan, lingkungan makro, peternakan, dan pertanian. “Bisa digunakan untuk handsanitizer, P3K, disinfektan, pembersih lantai, masker, sabun, penjernih air dan lain-lain,” katanya.

Eco enzyme ini, kata Bambang, dikembangkan oleh dr.Rosukon Poompanvong, peneliti dari Thailand yang telah melakukan riset selama 30 tahun sejak 1984. “Beliau mendirikan asosiasi pertanian organik Thailand dan terbukti mampu memberi solusi praktis melalui eco enzyme terhadap permasalahan lingkungan,” kata Bambang.

Dalam kesempatan itu, Bambang juga membawa contoh eco enzyme buatannya. Setelah memberikan penjelasan secara detail, ia kemudian mempraktikan cara memanen eco enzyme dan hasilnya dibagikan kepada peserta.

Penulis: Eriko Garda Demokrasi
Editor: Faisal M

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lama Tertunda, PC GP Ansor Pemalang Akhirnya Dilantik

    Lama Tertunda, PC GP Ansor Pemalang Akhirnya Dilantik

    • calendar_month Kam, 28 Okt 2021
    • 0Komentar

    Penulis : Baktiawan Candheki Editor: Amin Nurrokhman Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • DPC PDIP Pemalang Umumkan Pemenang Lomba Bulan Bung Karno via Teleconference

    DPC PDIP Pemalang Umumkan Pemenang Lomba Bulan Bung Karno via Teleconference

    • calendar_month Sel, 30 Jun 2020
    • 0Komentar

    Ali Imron mengambil tema menyamai sang proklamator Sukarno lengkap dengan khas kacamata hitam dan jas kebesarannya. “Saya tak menyangka jika saya pemenang lomba ini, terimakasih pak Bupati Pemalang yang sudah memberikan kesempatan kepada saya,” ujar Ali. Penulis : Dedi Muhsoni Editor : Amin Nurrokhman Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • Inspektorat Audit APBDes Kalitorong Pemalang, Kenapa?

    Inspektorat Audit APBDes Kalitorong Pemalang, Kenapa?

    • calendar_month Kam, 4 Agu 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Inspektorat Kabupaten Pemalang bakal mengaudit penghitungan kerugian negara yang dilakukan Kepala Desa Kalitorong Kecamatan Randudongkal, Suharto. Itu dibenarkan Sekretaris Inspektorat Kabupaten Pemalang, Puji Sugiharto, saat ditemui Puskapik.com di ruang kerjanya, Kamis 4 Agustus 2022. “Surat perintah tugas sudah kami berikan tanggal 1 Agustus 2022 kemarin, tim juga sudah melangkah, untuk hasilnya kita […]

    Bagikan Ke Teman
  • Masa Kecil Kyai Makmur, Bupati Pemalang Pejuang Kemerdekaan

    Masa Kecil Kyai Makmur, Bupati Pemalang Pejuang Kemerdekaan

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • 0Komentar

    Saat memasuki usia 7 tahun, tepatnya tahun 1913, Makmur kecil kemudian dimasukkan di Hollandsch-Inlandsche School (HIS) Pemalang bersama sepupunya Komar Zen, sebuah pendidikan setingkat sekolah dasar yang didirikan pemerintah Hindia Belanda bagi anak-anak bumiputra. Tak sembarang anak bisa mengenyam pendidikan di HIS. Sekolah tersebut diperuntukkan bagi anak-anak dari golongan bangsawan, tokoh-tokoh terkemuka, atau pegawai negeri. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Periksa Kesehatan Pemudik, Dinkes Pemalang Terjunkan Nakes di Pos Pengamanan Idul Fitri

    Periksa Kesehatan Pemudik, Dinkes Pemalang Terjunkan Nakes di Pos Pengamanan Idul Fitri

    • calendar_month Sen, 24 Mar 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Selama mudik Idul Fitri 1446 Hijriah / 2025, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Pemalang bakal menerjunkan tenaga kesehatan (Nakes) berjaga di pos mudik yang didirikan pemerintah. Kepala Dinkes Pemalang, Yulies Nuraya, menuturkan, pihaknya sudah berkoordinasi dengan pemda dan Polres Pemalang untuk menyiapkan sejumlah nakes yang akan berjaga di pos mudik 2025 seperti tahun-tahun […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gubernur Ahmad Luthfi Salurkan 6 Ton Beras untuk 600 Warga Rentan

    Gubernur Ahmad Luthfi Salurkan 6 Ton Beras untuk 600 Warga Rentan

    • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
    • 0Komentar

    “Ini dapat beras 10kg. Terima kasih bantuannya, ini sangat membantu sekali,” ujarnya. Komari, warga Genuk Barat, Ungaran, Kabupaten Semarang, menyampaikan hal yang sama. Pria yang sehari-hari bekerja sebagai buruh tani dan penggali kubur tersebut sangat terbantu dengan bantuan beras yang diberikan. “Sehari-hari bekerja sebagai petani dan bantu warga kampung gali kubur. Kebutuhan sehari-hari ya dari […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less