TegalCuaca Buruk, Nelayan Tegal Butuh Bantuan PaceklikCuaca ekstrem di perairan Tegal membuat ratusan nelayan tak melaut, kehilangan penghasilan, sehingga butuh segera disalurkan bantuan paceklik.