12 Desa Wisata di Kabupaten Tegal, 3 Desa Wisata Religi

Kabupaten Tegal kembangkan desa wisata alam dan religi, tak hanya Guci, potensi wisata desa terus dipromosikan ke daerah lain.
SLAWI, puskapilk.com - Kabupaten Tegal sebuah daerah di Jawa Tengah yang memiliki potensi alam yang luar biasa.
Tidak hanya wisata Guci di Kecamatan Bumijawa yang telah mendunia, tapi juga potensi alam lainnya di 12 desa wisata. Secara mandiri, 12 desa wisata ini terus berkembang pesat.
Baca Juga: Situs Batur Kedawung, Cikal Bakal Baturaden
Sembilan desa wisata alam itu, yakni Desa Cempaka Kecamatan Bumijawa, Desa Muncanglarang Kecamatan Bumijawa, Desa Sigedong Kecamatan Bumijawa, Desa Munjungagung Kecamatan Kramat, Desa Penusupan Kecamatan Pangkah, Desa Rembul Kecamatan Bojong, Desa Pagerwangi Kecamatan Balapung, Desa Bukateja Kecamatan Balapulang.
Sedangkan, 4 desa masuk wisata religi, yakni Desa Wisata Religi Kalisoka Kecamatan Dukuhwaru, Desa Wisata Religi Cikura Bojong, Desa Wisata Religi Giren Kecamatan Talang, dan Desa Wisata Religi Danawarih Kecamatan Balapulang.
"Desa wisata di Kabupaten Tegal telah kami paparkan di Lampung. Semoga ada yang berminat berkunjungvdi 9 desa wisata ini," kata Bupati Tegal, H Ischak Maulana Rohman, Kamis 8 Januari 2026. **
Artikel Terkait

Stok Darah PMI Kabupaten Tegal 30 Januari 2026, Stok Golongan Darah B Melimpah

Prakiraan Cuaca Kota Tegal Hari Ini Jumat 30 Januari 2026, Berawan Tebal hingga Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Wisata Guci Tegal Hari Ini 30 Januari 2026, Waspada Hujan Pukul 10.00 Hingga Pukul 16.00 WIB
