Cuaca Wisata Guci Tegal Hari Ini Senin 12 Januari 2026, Pas Buat Bercocok Tanam

Senin, 12 Januari 2026 | 07.25
Gerbang masuk Wisata Guci Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, basah diguyur hujan, beberapa waktu lalu. (Dok)
Gerbang masuk Wisata Guci Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, basah diguyur hujan, beberapa waktu lalu. (Dok)

Cuaca Wisata Guci Tegal Senin 12 Januari 2026 diprediksi hujan ringan dan sejuk, cocok untuk bercocok tanam serta aktivitas pagi hari.

SLAWI, puskapik.com - Cuaca di obyek wisata air panas Guci, Kecamatan Bumijawa, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah pas untuk bercocok tanam pada hari ini Senin 12 Januari 2026.

Kenapa? Karena wisata Guci diperkirakan hanya hujan ringan dengan suhu cukup dingin.

Warga Guci yang memiliki lahan pertanian, utamanya sayuran bisa melakukan penanaman hari ini.

Baca Juga: Perlu Tahu Nih, Hobi Memelihara Ikan di Akuarium dalam Rumah Menurut Islam dan Feng Shui

Kendati hujan, namun intensitas rendah yang bisa menyuburkan tanaman. Asiknya, hujan diperkirakan mulai pukul 10.00 WIB, sehingga aktivitas pagi hari tidak terganggu.

Prakiraan Wisata Guci mengalami pada pukul 07.00 WIB hingga pukul 10.00 WIB, berawan dengan suhu 20 derajat celcius.

Sedangkan kelembaban 91 persen dengan dengen kecepatan angin 4 km/ jam ke arah barat dan jarak pandang kurang dari 10 km.

Pada pukul 10.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB, cuaca berubah menjadi hujan ringan dengan suhu 23 derajat celcius.

Sedangkan kelembaban 74 persen dengan kecepatan angin 6 km/ jam ke arah barat dan jarak pandang kurang dari 10 km.

Pada pukul 10.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB, hujan ringan masih terjadi dengan suhu 22 dan 18 derajat celcius.

Halaman 1 dari 2

Artikel Terkait